Postingan

Team Secret Dota2 Esport Rekrut 2 Pemain Asal Asia Tenggara

Gambar
SukaDota2  - Team Secret Eu Union Yang di Bentuk Pada tanggal 27 Agustus 2014 ini Baru - baru ini merekrut Pemain asal Asia Tenggara, tidak tanggung - tanggung mereka merombak hampir seluruh pemain dan pelatih. Menurut The Daily Hot  Team Secret Merekrut tiga pemain asal Asia Tenggara dua di antaranya yaitu dari Philipines dan Malaysia. Ketiga pemain tersebut adalah Pyo "MP" No-a Asal Philipines, Yeik  "MidOne" Nai Zheng asal Malaysia dan Lee "Forev" Sang-don asal Korea Selatan. Ketiganya baru saja di umumkan mengisi roster di Team Secret Menggantikan tiga pemain sebelumnya yaitu Artour"Arteezy"Babaev, Jacky"EternalEnVvy"Mao, dan Kaniska"BuLBa"Sosale. Team Secret Sementara itu pendiri Team Secret, Yaitu Clement "Puppey" Ivanov As well Johan "Pieliedie" Astrom masih tetap menjadi pemain utama tim asal Europe Union tersebut. Lalu tidak sampai disitu Team Secret juga telah mengeluarkan Theeban "

Hal-hal yang perlu dikembangkan dalam bermain DOTA 2

Gambar
Suka Dota2  - Sebelum kamu bermain ke tahap Next Level ada hal-hal penting yang harus kamu kembangkan dalam cara kamu bermain. Memang dalam bermain DOTA 2 untuk menang kamu hanya perlu menghancurkan bangunan lawan dan ancient lawan biarpun kamu kalah skornya, dan skor yang kamu dapat itu dari jumlah keseluruhan kill team kamu. Dan juga dalam proses kamu untuk menang memang tidak mudah, kadang kala kamu dapat memenangkan 1 game hanya dalam waktu 30 menit lebih atau kurang dan kadang kala kamu juga dapat memengankan 1 game dalam waktu yang cukup lama misalnya 120 menit atau 2 jam, bahkan ada yang lebih dari itu. Dan tips yang akan saya berikan ini bukan cara untuk menang dalam waktu 30 menit melainkan apa-apa saja yang harus kamu kembangkan. Dota 2 Map Hal yang pertama adalah kamu harus tingkatkan map awareness kamu , karena dengan meningkatkannya kamu jadi lebih waspada jika kamu hendak di gank lawan, dan kamu dapat mengetahui hero lawan berada dilane mana saja, apakah ada hero

Setelah Ti6 Berakhir Natus Vincere Tidak melakukan Reshuffle

Gambar
SukaDota2  - Na'vi "Natus Vincere" begitu akrab dengan sebutan itu kita tau bahwa team yang pernah menjuarai The International 2011 ini begitu banyak fansnya, Navi berada di tengah tengah Periode pasca TI6 dan lahir untuk menjadi pemenang, banyak yang mempertanyakan Navi jika daftar roster Navi akan mengalami Perubahan. rumor setelah kesimpulan dari kejuaraan di Seattle , banyak sekali fans fans atau orang orang yang mempertanyakan "Apakah Navi Akan Reshuffle" Squanya?. " Navi Resmi membuat pernyataan Bahwa Team asal Ukraina Natus Vincere.G2A  akan pindah kemusim selanjutnya dengan Roster yang sama atau tetap! " Dilansir dari ( Navi Official Website ) Natus Vincere The International selalu saja mempersembahkan lawan atau momen - momen tak terduga, Karena The International adalah Ujian Akhir / Ujian terberat yang setiap setahun sekali di selenggarakan, di tahap terakhir ini Navi harus puas dengan Pulang lebih dahulu di Lower Bracket Setelah ka

Wings Gaming berhasil membawa Pulang Aegis The International 2016

Gambar
SukaDota2  - The International 2016 Event tahunan yang di selenggarakan Valve, dengan hadiah PrizePool yang sangat fantastis sebesar 20.746.930 USD atau setara dengan 271 Miliar Rupiah, di TI6 ini banyak Team-team baru muncul dan berhadapan dengan team-team besar, salah satunya Wings Gaming, TNC, Exclaration, dan Escape Gaming. banyak moment moment "Comeback" yang terjadi di TI6 ini tetapi sangat di sayangkan karena Team-team besar tidak ada yang lolos ke semi Final. Image Souce : Wykrhm Reddy Wings Gaming Team ProDotA2 asal China ini  berhasil membawa pulang Aegis 2016 setelah mengalahkan Team asal US "Digital Chaos" dengan Score 3 - 1 Bo 5. Team yang di bentuk tahun 2014 ini merupakan player sub dari Team DK, Team yang beranggotakan : Team Wings Gaming - Zhang "Innocence" Yiping [Capt] - Chu "Shadow" Zeyu - Zhou "bLink" Yang - Zhang "Faith_biang" Ruida - Li "iceice" Peng Team Wings Gaming yang bera

Dota 2 International 2016 mengalahkan Prize Pool sebelumnya, Dan menjadi Prize Pool disepanjang sejarah E-sport

Gambar
Suka Dota  - Seminggu sebelum Dota 2 International berlangsung total hadiah sudah mencapai $19,243,436 atau setara dengan Rp 251,126,839,800 dan itu merupakan hadiah terbesar sepanjang sejarah tournament esport. Semenjak pertama kali Dota 2 International diselenggarkan tahun 2011, Valve mengeluarkan $ 1.6 juta dari dana sendiri, namun beberapa tahun ini Valve memakai sistem crowfunded atau mungkin kita lebih mengenal sebagai The Compendium. Seperempat dari penjualan Battle Pass masuk ke dalam hadiah pemenang, dan pemilik Battle Pass mendapat sebuah fitur seperti HUD, Courier, Terrain, Wards, dan Treasure. Dan Prize Pool tahun ini mengalahkan Prize Pool sebelumnya yang berjumlah  $ 18,429,613. Menurut  dota2.prizetrac.kr , pendanaan berlangsung 101 hari di 2015. Hanya dalam waktu 70 hari penjualan Battle Pass sudah melebihi Prize Pool 2015. Ini dia grafik untuk membandingkan beberapa tournament sebelumnya. Baca Juga ( Wings Gaming Menjuarai The International 2016 )

Tips Bermain Dota2 Untuk Pemula

Gambar
SukaDota2  -  Bagi kalian yang ingin bermain Dota 2 tapi masih ragu-ragu karena gak ada yang kasih tau cara bermainnya atau mungkin karena menurut kalian gamenya susah. Sebenarnya game ini sama seperti game-game RTS pada umunya cuma di Dota 2 kita hanya memainkan 1 Hero, yang hanya kita pikirkan di Dota 2 ini adalah item apa yang cocok buat situasi game kamu saat itu atau buat meng-counter hero lain yang dipick musuh. Sedikit definisi tentang Dota, Dota itu adalah singkatan dari Defense Of The Ancients, yang dimana kamu harus jaga bangunan kamu yaitu Tower, Barrack, dan yang paling penting adalah Ancients itu sendiri, karena kalau hancur berarti kamu kalah. Sebaliknya kalau kamu berhasil menghancurkan Ancients lawan kamu memenangkan game tersebut. Dan kamu tidak bisa langsung menyerang dan menghancurkan Ancients musuh karena kamu harus menghancurkan Tower 1, Tower 2, Tower 3 dan Tower 4 baru setelah itu kamu bisa menghancurkan Ancients musuh. Ok tadi saya sudah sedikit memberitahu

Kutukan Na'vi Hilang Setelah 2 Tahun

Gambar
SukaDota2  - Na'Vi (Natus Vincere) Team Pro Asal Ukraine ini telah berhasil memecahkan "Kutukan" Dalam waktu kurung 2 Tahun ini. Tournament StarLadder Yang di selenggarakan di Los Angeles   Berhasil menyedot perhatian Publik, bagaimana tidak? Karena "Natus Vincere" yang sering kita kenal Sebagai Na'Vi Telah Menjuarai Tournament LAN STARLADDER 2016.  Selama 2 tahun Na'Vi Tidak menjuarai Tournament apapun. Source Twitter Wykrhm Reddy Starladder adalah tournament LAN yang di selenggarakan di BTS House Sebelum The International 2016 Di Release dalam waktu Kurang dari 10 Hari,  Tidak luput juga Team Secret , Evil Geniuses Telah Hadir Di tournament ini. Team Secret berhasil masuk ke Grand Finals melalui Winner Bracket, pertama kalinya semenjak transfer pemain yang membawa us Sam ‘Bulba’ Sosale untuk menggantikan us Saahil ‘Universe’ Arora. Yang menunggu mereka adalah Navi, yang dikalahkan Team Secret di UB dan berjuang melalui LB melawan Fnatic yang